Malang, Suaragong – “Kenapa Saya Jadi wartawan freelance?” Kenapa saya pilih jadi wartawan? Karena cinta dengan kerja jurnalis. Saya menulis sebanyak mungkin karena ingin terus berkomunikasi dengan rakyat. Rakyat bagi saya bukanlah cuma angka dan nomor. Orang boleh pensiun dari jabatan apapun,tetapi kapan dia harus dari sebutan rakyat? Semua pemangku jabatan sipil dan militer berasal dari rakyat. […]
Malang, Suaragong – Segudang inovasi tak ada hentinya dihasilkan sivitas akademika Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). Kali ini, inovasi datang dari mahasiswa Program Studi (Prodi) Teknik Industri yang berhasil menciptakan panel surya eco-casset. Ciptaannya ini, berhasil dipajang pada acara Industrial Engineering Expo (IEE), Januari lalu. Umumnya, panel surya menggunakan bahan semikonduktor silikon untuk memproduksi energi. Namun, Anum Maharani […]
Malang, Suaragong – UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) sebagai roda terbesar penggerak perekonomian negara dapat dilihat dari besarnya kontribusi UMKM terhadap PDB (Produk Domestik Bruto) Negara Indonesia yang mencapai 61,07% atau senilai Rp8.573,89 triliun. Nilai ini bahkan lebih besar dibandingkan kontribusi dari sektor industri yang didominasi oleh industri dan perusahaan besar senilai 19,87%. Dilihat dari angka tersebut […]