SUARAGONG.COM – Pemkab Jombang mengikuti kebijakan efisiensi dari pemerintah pusat dengan memangkas hingga 50 persen anggaran daerah. Pemangkasan ini berdampak pada berbagai sektor pembangunan, termasuk anggaran kedinasan dan DPRD Jombang. DPRD pun harus menyesuaikan diri dengan anggaran yang lebih terbatas. Ketua DPRD Jombang, Hadi Atmaji, mengonfirmasi bahwa pihaknya telah mengikuti Inpres Nomor 1 Tahun 2025 […]
SUARAGONG.COM – Ketua Forum Rembug Masyarakat Jombang (FRMJ), Joko Fatah Rochim, mengecam tindakan DPRD Jombang yang membatasi akses wartawan dalam peliputan acara serah terima jabatan (sertijab) Bupati dan Wakil Bupati Jombang, Warsubi-Salmanudin Yazid, di ruang paripurna DPRD, Rabu (5/3/2025) malam. Menurutnya, tindakan ini bertentangan dengan prinsip kebebasan pers yang dijamin oleh Undang-Undang Pers No. 40 […]