SUARAGONG.COM – Pemerintah Kabupaten Jember terus mempercepat peningkatan kualitas infrastruktur jalan kabupaten. Pada Rabu (19/11), sejumlah pekerjaan perbaikan dilakukan di ruas Jalan Wuluhan serta penambalan lubang pada wilayah Arjasa. Langkah ini menjadi jawaban atas kebutuhan masyarakat yang sudah bertahun-tahun menunggu akses jalan yang lebih layak dan aman. Pemkab Jember Perkuat Infrastruktur, Jalan Wuluhan dan Arjasa […]
SUARAGONG.COM – Bupati Lumajang, Indah Amperawati, mengimbau warga yang tinggal di zona merah Gunung Semeru untuk segera mengungsi ke titik evakuasi yang telah disiapkan pemerintah. Imbauan ini disampaikan setelah status Gunung Semeru naik menjadi Level IV (Awas) per Rabu (19/11/2025) pukul 17.00 WIB. Erupsi Gunung Semeru Naik Level IV (Awas): Bupati Lumajang Percepat Evakuasi Warga […]