SUARAGONG.COM – Sejumlah pelanggan IndiHome di berbagai wilayah Indonesia melaporkan adanya gangguan layanan internet atau down secara serentak pada Kamis (22/1/2026). Kondisi ini tak hanya dirasakan pengguna layanan internet rumah, namun juga berdampak pada sebagian pelanggan Telkomsel yang mengalami penurunan kualitas layanan data. IndiHome Down Serentak Hari Ini, Telkomsel Pastikan Proses Pemulihan Terus Dikebut Gangguan […]
SUARAGONG.COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus memperkuat fondasi inovasi daerah berbasis teknologi. Melalui Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA), Pemkot Surabaya resmi meluncurkan SI EPID (Sistem Informasi Pengembangan Inovasi Daerah). Sebuah platform digital terintegrasi yang dirancang untuk menyatukan, mengelola, dan memantau ribuan inovasi dalam satu ekosistem terpadu. Menuju Smart City Kelas Dunia, BRIDA Surabaya Resmikan […]
SUARAGONG.COM – Upaya Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya dalam melindungi pelajar dari paparan konten negatif di dunia digital terus digencarkan. Salah satunya melalui sosialisasi pembatasan penggunaan gawai yang kini menyasar langsung para orang tua murid. Cegah Dampak Negatif Medsos, Dispendik Surabaya Edukasi Orang Tua Soal Gawai Anak Kali ini, Dinas Pendidikan (Dispendik) Kota Surabaya menggelar sosialisasi […]
