SUARAGONG.COM – Mie Instan Legendaris, Indomie harus ditarik dari pasar Taiwan. Otoritas pengawas makanan dan obat-obatan (FDA) Taiwan melarang peredaran Indomie rasa Soto Banjar Kulit Limau. Hal ini dikarenakan ada temuan kandungan etilen oksida yang melebihi ambang batas aman di sana. Alhasil salah satu rasa tersebut harus dilarang beredar disana. Taiwan Larang Indomie Rasa Soto […]
SUARAGONG.COM – Pemerintah Kabupaten Jember melalui Dinas Pariwisata terus berupaya mengenalkan potensi budaya dan wisata lokal kepada publik. Salah satu upaya itu diwujudkan lewat Festival Hyang Argopuro IX yang tahun ini dikemas lebih istimewa. Keistimewaan Festival Hyang Argopuro IX Tak hanya menghadirkan suguhan seni budaya, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Jember juga menggelar Famtrip (Familiarization Trip) […]
SUARAGONG.COM – Jumat malam, 13 Juni 2025, halaman depan Tempat Ibadat Tri Dharma (TITD) Kota Probolinggo disulap menjadi pusat kemeriahan budaya dalam gelaran Larasati 2 bertajuk Pecinan Bercerita: Kisah Rasa dalam Balutan Seni. Wali Kota Probolinggo, dr. H. Aminuddin, bersama sang istri dr. Evariani Aminuddin, turut hadir meramaikan acara yang digagas oleh Dinas Pemuda, Olahraga, […]