SUARAGONG.COM – Pembangunan Sekolah Rakyat (SR) di Kabupaten Malang memasuki tahap persiapan akhir. Rencananya, proyek Sekolah Rakyat berskala nasional ini akan mulai dibangun pada Juni 2025, tepatnya di lahan seluas 9,7 hektar di Desa Srigonco, Kecamatan Bantur. Lahan 9,7 Hektar Bantur Akan Jadi Lokasi Sekolah Rakyat Hal tersebut disampaikan Bupati Malang M. Sanusi saat mendampingi […]
MALANG, SUARAGONG.COM – Dalam beberapa tahun terakhir, sektor konstruksi dan infrastruktur di Indonesia berkembang pesat. Pemerintah dan sektor swasta berlomba-lomba membangun berbagai proyek infrastruktur untuk menunjang pertumbuhan ekonomi, meningkatkan konektivitas, dan memajukan kualitas hidup masyarakat. Hal ini membuka peluang karir yang sangat luas, terutama bagi para lulusan Teknik Sipil. Sebuah bidang yang memegang peranan penting […]