Suaragong.com – Warga Desa Jombang, Kecamatan Jombang, berbondong-bondong mendatangi Gerakan Pangan Murah (GPM) yang digelar oleh Pemerintah Kabupaten Jember, Kamis (13/3/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk stabilisasi pasokan dan harga pangan menjelang Ramadan. Warga Desa Jombang Antusias Hadiri Gerakan Pangan Murah Pemkab Jember Kepala Bidang Ketahanan Pangan Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Kabupaten Jember, Sri Handayani, […]
Suaragong.com – Dinas Koperasi, Usaha Kecil Menengah, Perindustrian, dan Perdagangan (Diskopindag) Kabupaten Lumajang bersama Polres Lumajang melakukan inspeksi mendadak (sidak) Takaran Minyakita di Pasar Baru Lumajang, Rabu (12/3/2025). Sidak di Pasar Baru Lumajang Pastikan Takaran Minyakita Sesuai Sidak ini dilakukan untuk menanggapi isu viral terkait dugaan takaran minyak goreng “MinyaKita” yang tidak sesuai dengan label […]
SUARAGONG.COM – Suasana Pasar Semampir, Kecamatan Kraksaan, mendadak ramai pada Kamis (13/3/2025). Bukan karena ada diskon besar-besaran, melainkan karena kehadiran Bupati Probolinggo, Gus dr. Mohammad Haris, yang melakukan kunjungan untuk memantau harga bahan pokok serta meninjau langsung kondisi pasar. Kunjungan ini dilakukan untuk memastikan stabilitas harga menjelang penerapan Harga Eceran Tertinggi (HET). Ikut mendampingi beliau, […]