SUARAGONG.COM – Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) berkomitmen mendukung program pembangunan tiga juta rumah. Maka dari itu, Kementerian ATR/BPN mengalokasikan tanah terlantar seluas 79 ribu hektare. Lahan ini diambil dari total potensi tanah terlantar sebanyak 1,3 juta hektare. Tanah Tersebut terdiri dari tanah Hak Guna Usaha (HGU), Hak Guna Bangunan (HGB), serta […]
SUARAGONG.COM – Pemerintah terus memperkuat komitmennya dalam pembangunan agraria dan tata ruang. Di mana hal tersebut direalisasikan melalui program prioritas pemerintahan, Sebagaimana melalui program yang dicanangkan oleh Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN). Reforma Agraria menjadi salah satu agenda strategis yang dilaksanakan sejak era Presiden Joko Widodo. Yan kini, akan diteruskan oleh kabinet […]