Malang, Suara Gong Arek Kepanjen (AK) merupakan salahsatu organsasi perkumpulan pemuda pemudi yang ada di Kepanjen Malang. Berawal dari grup media sosial Juli 2009, AK berkembang pesat menjadi komunitas yang sudah banyak menggelar kegiatan-kegiatan sosial. Hari ini AK menggelar penggalangan dana bertempat di pintu masuk Stadion Kanjuruhan, bertajuk ” DonAksi Youth Culture And Solidarity”. Berbagai […]
MALANG, SUARAGONG.COM – Kapolres Malang AKBP Putu Kholis Aryana mengundang 10 orang perwakilan keluarga korban tragedi Kanjuruhan sekaligus juga sebagai ajang silaturahmi ke Mapolres Malang, Kamis (02/02/2023). Keluarga korban tragedi Kanjuruhan yang diundang Kapolres Malang berharap anaknya jadi pionir perdamaian. Biasanya Kapolres Malang yang menyambangi para keluarga korban Kanjuruhan. Kali ini Kapolres Malang AKBP Kholis mengundang […]