SUARAGONG.COM – China perkuat barisan, Presiden Tiongkok Xi Jinping menyatakan kesiapan negaranya untuk memperkuat kerja sama dengan negara-negara Asia Tenggara di tengah ketidakpastian ekonomi global. Pernyataan itu disampaikan Xi saat jamuan makan malam kenegaraan bersama Perdana Menteri Malaysia, Anwar Ibrahim. Di mana dalam rangka kunjungan resminya ke Malaysia, Rabu (16/4/2025) kemarin. China Siap Jalin Kerjasama […]
SUARAGONG.COM – Dalam lanskap ekonomi global yang terus berkembang, Asia Tenggara kembali menjadi sorotan sebagai kawasan dengan pertumbuhan pesat. Baru-baru ini, Dana Moneter Internasional (IMF) merilis daftar negara terkaya di Asia Tenggara, menggunakan pendapatan per kapita sebagai indikator utama kemakmuran. Daftar ini menjadi barometer penting untuk mengukur kesejahteraan masyarakat di kawasan tersebut. Daftar Negara Kaya […]
Suaragong.com – Tesla Urungkan Pembangunan Pabrik di Asia Tenggara. Keputusan Tesla untuk membatalkan proyek pabrik di Thailand diambil setelah pemutusan hubungan kerja terhadap tim pengembangan bisnis di Asia Tenggara pada akhir tahun 2023. Langkah ini memberikan pukulan telak bagi upaya Thailand untuk menarik investasi di sektor kendaraan listrik. Baca Juga : Gaes !!! Elon Musk Layangkan […]