Blitar, Suaragong – Asosiasi Futsal Provinsi (AFP) Jawa Timur menjatuhkan sanksi kepada asisten pelatih (aspel) tim futsal Kota Malang atas insiden penendangan kepada pemain Kabupaten Blitar di pertandingan Porprov Jatim VIII tahun 2023. Aspel tim futsal Kota Malang, Bagus Irawanto dinyatakan bersalah, karena memprovokasi tim futsal Kota Malang sehingga terjadi insiden penendangan pada menit 40, ketika […]