SUARAGONG.COM – Dekanat Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Airlangga (Unair) akhirnya memutuskan untuk mencabut pembekuan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) FISIP. Keputusan ini diambil setelah audiensi antara pihak Dekanat FISIP Unair dengan Presiden dan Wakil Presiden BEM, serta Kementerian Politik dan Kajian Strategis BEM. Sebelum pencabutan pembekuan dilakukan, BEM FISIP Universitas Airlangga sempat dihentikan aktivitasnya […]