Suaragong.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Probolinggo bersama BPJS Ketenagakerjaan Cabang Probolinggo menyalurkan santunan Jaminan Kematian (JKM) sebesar Rp 42 juta kepada Endang, istri almarhum Baidowi, Ketua RW 1 Kelurahan Sukabumi yang meninggal dunia pada Januari lalu. Wali Kota Probolinggo Salurkan Santunan JKM Pada Jumat (21/3/2025) siang, Wali Kota Probolinggo, dr. Aminuddin, bersama Kepala BPJS Ketenagakerjaan […]
Suaragong.com – Anggota DPRD provinsi Jatim Adam Rusydi MPd mengungkapkan rasa syukurnya karena bisa memenuhi kebutuhan dan permintaan PKBM (Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat) Al-Hikmah Sukodono, Sidoarjo. Bantuan oleh Adam Rusydi DPRD Jatim untuk PKBM Al-Hikmah Ketua komisi C DPRD provinsi Jatim ini menuturkan bahwa pihaknya ingin memberikan dukungan. Support dengan memberikan bantuan yang dibutuhkan untuk […]