SUARAGONG.COM – Uniqlo, perusahaan ritel fesyen asal Jepang, mendadak menjadi sasaran boikot di China. Hal ini setelah CEO-nya, Tadashi Yanai, menyatakan bahwa perusahaan tidak menggunakan kapas dari Xinjiang. Sebuah wilayah yang tengah disorot terkait isu hak asasi manusia. Pernyataan ini disampaikan oleh Yanai dalam wawancara dengan British Broadcasting Corporation (BBC) pada Kamis, 28 November 2024. […]
Suaragong.com – Tupperware, merek ikonik asal Massachusetts, Amerika Serikat, tidak jadi bangkrut. Tupperware mendapatkan kesempatan baru untuk bangkit setelah Pengadilan Kepailitan AS menyetujui kesepakatan penyelamatan yang melibatkan penjualan aset utama dan mereknya. Dalam sidang yang digelar pada Jumat (1/11/2024), hakim pengadilan menyetujui rencana Tupperware untuk menjual merek dan aset intinya kepada sekelompok pemberi pinjaman dengan […]
Suaragong.com – Axioo dan Advan, dua merek lokal yang telah lama berkecimpung di industri teknologi Indonesia, kini semakin menunjukkan taringnya dalam bersaing di pasar laptop yang didominasi oleh merek-merek internasional. Dengan berbagai inovasi dan strategi pemasaran yang tepat, kedua merek ini berhasil menarik perhatian konsumen dan semakin diperhitungkan di pasar. Baca Juga : Gaes !!! Hanya […]