Suaragong.com – Presiden China, Xi Jinping, telah memerintahkan militer negaranya untuk meningkatkan kesiapan dan siaga menghadapi kemungkinan konflik. Perintah ini disampaikan dalam pidato penting yang menegaskan bahwa China harus siap menghadapi segala bentuk ancaman yang muncul, baik dari dalam maupun luar negeri. Xi menyerukan kepada Tentara Pembebasan Rakyat (PLA) untuk memperkuat kemampuan tempur mereka dan […]
SUARAGONG.COM – Timnas Indonesia harus puas dengan hasil imbang 2-2 saat menghadapi Bahrain dalam laga lanjutan grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026. Dimana berlangsung di Bahrain National Stadium, Kamis (10/10/2024) lalu. Ketua Umum PSSI Erick Thohir langsung meminta para pemain Timnas Indonesia untuk fokus menghadapi pertandingan berikutnya. Yaitu melawan China yang telah dijadwalkan pada 15 […]
SUARAGONG.COM – China terus menunjukkan kemajuan dalam teknologi transportasi ramah lingkungan dengan meluncurkan kereta cepat hidrogen pertama di dunia. Kereta yang diberi nama CINOVA H2 ini dipamerkan di ajang InnoTrans 2024. Salah satu pameran teknologi transportasi internasional yang berlangsung di Berlin, Jerman. Kereta ini merupakan inovasi besar dalam teknologi hijau karena mampu beroperasi tanpa emisi […]