SUARAGONG.COM – Mantan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi periode 2019–2024, Nadiem Makarim, dijadwalkan menghadapi sidang perdana kasus dugaan korupsi pengadaan laptop Chromebook di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Selasa (16/12/2025). Nadiem Makarim Akan Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Korupsi Chromebook Sidang perdana tersebut akan beragendakan pembacaan surat dakwaan dan […]
SUARAGONG.COM – Kejaksaan Agung (Kejagung) mengonfirmasi telah melakukan penggeledahan terhadap apartemen milik mantan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (2019–2024), Nadiem Makarim. Dari penggeledahan tersebut, penyidik menyita sejumlah dokumen yang diduga berkaitan dengan kasus dugaan korupsi pengadaan Chromebook. Apartemen Nadiem Makarim Digeledah: Sita Dokumen Kasus Chromebook Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung, Anang Supriatna, menjelaskan bahwa […]
SUARAGONG.COM – Hari ini kita ngomongin isu yang lagi ramai Google Cloud Chromebook fitur minim. Eh, maksudnya gimana tuh? Klaim Hotman Nadiem Gak Terlibat! Baru-baru ini, Hotman Paris yang notabene kuasa hukum mantan Menteri Nadiem Makarim ngeklaim kalau Nadiem gak terlibat langsung dalam kasus pengadaan Google Cloud yang lagi diseriusin KPK. Menurut Hotman, waktu dia […]