SUARAGONG.COM – Kasus COVID-19 di negara Thailand dalam beberapa pekan terakhir tak henti-hentinya menjadi sorotan dunia, kekhawatiran dari negara tetangga akan virus tersebut dapat dengan cepat merambat, faktanya, 65 ribu kasus di Thailand terjangkit infeksi pekan lalu. Lonjakan COVID di Thailand Mencapai Puncak, Mencetak 65 Ribu Kasus Dalam Sepekan Mentri Kesehatan Thailand Somsak Thespsuthin menyebutkan […]
SUARAGONG.COM – Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) melaporkan adanya peningkatan kasus Covid-19 secara global pada Mei 2025. Berdasarkan data per 11 Mei 2025, tercatat penambahan 55.984 kasus baru, sehingga jumlah keseluruhan kasus aktif di dunia mencapai 91.583 kasus. WHO Laporkan Lonjakan Kasus COVID-19: 91.583 Kasus Global Dalam laporan tersebut, Thailand menjadi negara dengan peningkatan kasus tertinggi, […]
SUARAGONG.COM – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengeluarkan peringatan kewaspadaan terhadap potensi peningkatan kasus Covid-19, menyusul lonjakan kasus yang terjadi di beberapa negara Asia seperti Thailand, Singapura, Hong Kong, dan Malaysia. Kemenkes Terbitkan Peringatan Waspada Covid-19, Ini Penjelasannya Peringatan ini tertuang dalam Surat Edaran Nomor SR.03.01/C/1422/2025. Ditandatangani Plt. Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kemenkes, Murti Utami, pada […]