Suaragong.com – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Pos Meteorologi Jember menginformasikan bahwa saat ini wilayah Jember telah memasuki puncak musim hujan. Sejak dasarian pertama di bulan Januari 2025, curah hujan di Jember tercatat lebih dari 150 milimeter, yang tergolong dalam kategori sedang hingga tinggi. Pengamat Cuaca Pos Meteorologi Jember, Dhiyaur Rohman Firdausy, dari Stasiun […]
Berbagai persiapan wajib dilakukan saat musim hujan agar terhindar dari serangan penyakit, salah satunya demam berdarah dengue (DBD). Seperti diketahui, DBD merupakan penyakit yang disebabkan oleh gigitan nyamuk Aedes aegypti yang berkembang pesat saat musim hujan.
Batu, Suaragong – Tingginya intensitas curah hujan di Kota Batu, Jawa Timur, telah menjadi ancaman serius terhadap keamanan warga, terutama yang tinggal di sekitar area rawan longsor seperti di Jalan Dewi Sartika Gang 3B RT 2 RW 9 Kelurahan Temas. Pada Selasa, tanggal 14 Februari 2023, kejadian longsor terjadi tepat saat hujan deras melanda wilayah […]