Suaragong.com – Kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di Kabupaten Jember, Jawa Timur, tercatat mencapai 56 kasus hingga Rabu (15/01/2025). Dari jumlah tersebut, satu orang dilaporkan meninggal dunia akibat keterlambatan penanganan medis. Kepala Bidang Pemberantasan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan Jember, dr. Rita Wahyuni, menyebutkan bahwa meskipun laporan kasus DBD yang masuk mencapai 293 kasus, yang […]