SUARAGONG.COM – Ini bukan adegan film distopia. Bukan pula episode Black Mirror. Atau lagi film-film apocalypse. Ini Iran gaes, Januari 2026 di tengah protes besar di pekan ketiga. Internet nyaris mati total. Kota-kota gelap. Namun ribuan orang tetap turun ke jalan, mengangkat cahaya ponsel—bukan untuk live streaming, bukan demi viral, tapi sebagai tanda bahwa mereka […]
SUARAGONG.COM – Gelombang desakan publik agar pemerintah membentuk Tim Gabungan Pencari Fakta (TGPF) semakin menguat pasca-kerusuhan demonstrasi besar-besaran pada akhir Agustus 2025 lalu. Peristiwa kelam itu merenggut sedikitnya 10 korban jiwa, termasuk Affan Kurniawan, pengemudi ojek daring yang tewas terlindas kendaraan taktis Brimob, hingga Rheza Sendy Pratama, mahasiswa Amikom yang meninggal penuh luka di depan […]