SUARAGONG.COM – Aksi demonstrasi mahasiswa yang berlangsung beberapa hari terakhir menyoroti satu isu besar: Rancangan Undang-Undang (RUU) Perampasan Aset. Regulasi ini dianggap penting untuk memberantas korupsi sekaligus mengembalikan kerugian negara. Mahasiswa Tuntut Segera Disahkan, Ini Poin Penting RUU Perampasan Aset RUU yang sudah nongkrong sejak 2009 itu kembali mencuat setelah Presiden Prabowo Subianto menegaskan komitmennya […]
SUARAGONG.COM – Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, mengungkapkan kerugian akibat kerusuhan dalam aksi demonstrasi atau demo yang terjadi beberapa waktu lalu mencapai Rp55 miliar. Angka fantastis itu berasal dari kerusakan berbagai fasilitas umum, mulai dari halte Transjakarta, gerbang tol, hingga jaringan CCTV. Ricuh Demo di Jakarta, Kerusakan Fasum Hingga Miliaran Pramono merinci, kerusakan paling besar […]
SUARAGONG.COM – Suasana kawasan wisata belanja Kayutangan Heritage, Kota Malang, tampak lengang pada Senin (1/9/2025). Banyak toko dan kios di sepanjang jalan utama kayutangan memilih menutup usahanya sementara waktu. Menyusul adanya rencana aksi damai yang digelar sejumlah aliansi masyarakat dan pengemudi ojek online di Balai Kota Malang. Antisipasi Kericuhan Aksi Massa, Toko di Kawasan Kayutangan […]