SUARAGONG.COM – Di Kabupaten Madiun tersimpan Pesona tersendiri akan desa wisata yang diakui Dunia. Itulah Desa Wisata Gunungsari, dimana kembali menorehkan sebuah prestasi. Gunungsari mendapat predikat Juara 1 Desa Digital dalam ajang bergengsi Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024. Predikat ini mengukuhkan Gunungsari sebagai pelopor desa Wisata berbasis digital di Indonesia. Pergabungan antara budaya dan […]
SUARAGONG.COM – Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) melalui Direktorat Jenderal PAUD Dikdasmen menggelar diskusi terfokus bertema “Pembelajaran Sistem Pemrograman dan Kecerdasan Buatan di jenjang SMP dan SMA”. Acara ini digelar pada 5-7 Desember 2024. Kegiatan ini dihadiri Wakil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Wamendikdasmen) Fajar Riza Ul Haq, Staf Khusus Menteri Bidang Transformasi Digital dan […]
SUARAGONG.COM – Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus mempercepat transformasi digital di sektor manufaktur nasional. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan daya saing indonesia di kaca global. Sebagai bagian dari roadmap Making Indonesia 4.0, Kemenperin menghadirkan Pusat Industri Digital Indonesia (PIDI 4.0). Yang mana sebagai pusat akselerasi penerapan teknologi modern. “PIDI 4.0 merupakan langkah nyata Kemenperin untuk mendukung […]