Pasca di tahanya Kepala Dinas Kesahatan (Kadinkes) Kota Batu Kartika Trisulandari oleh Kejaksaan Negeri Batu, Pj. Wali Kota Batu, Aries Agung Paewai, tunjuk Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB), Aditya Prasaja menjadi Plt. Kepala Dinas Kesehatan Kota Batu.