SUARAGONG.COM – Direktorat Jenderal Pajak (DJP) telah meluncurkan simulator coretax sebagai media edukasi interaktif yang dirancang untuk membantu wajib pajak memahami fitur-fitur dalam aplikasi coretax secara mendalam. Simulator ini telah tersedia secara online di situs resmi DJP, pajak.go.id, sejak 23 September 2024. Kehadiran simulator ini memungkinkan wajib pajak mengakses edukasi pajak kapan saja dan dari […]