Suaragong.com – Sega, perusahaan game legendaris yang dikenal dengan maskotnya, Sonic, tengah mempertimbangkan untuk meluncurkan layanan berlangganan miliknya sendiri. Hal ini disampaikan oleh Shuji Utsumi, President Sega, dalam wawancara eksklusif dengan BBC. Utsumi menyatakan bahwa layanan berlangganan “sangat menarik” dan sedang dipertimbangkan oleh perusahaan untuk meningkatkan potensi keuntungan mereka. Wacana Sega Luncurkan Layanan Berlangganan Independen […]