SUARAGONG.COM – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto resmi melantik Purbaya Yudhi Sadewa sebagai Menteri Keuangan menggantikan Sri Mulyani Indrawati, Senin (8/9/2025). Pergantian ini menandai penyesuaian arah kebijakan ekonomi nasional, di mana pemerintah kini lebih menekankan peran aktif negara dalam pembangunan. Purbaya Yudhi Sadewa Maju Gantikan Sri Mulyani jadi Menteri Keuangan Perbedaan visi diyakini menjadi salah […]
SUARAGONG.COM – Kabar duka datang dari dunia ekonomi dan politik tanah air. Arif Budimanta Sebayang, ekonom sekaligus mantan Staf Khusus Presiden Joko Widodo (Jokowi) bidang ekonomi, meninggal dunia pada usia 57 tahun. Arif dikabarkan tutup usia pada Sabtu (6/9/2025) pukul 06.00 WIB. Informasi kepergian Arif Budimanta disampaikan langsung oleh Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah melalui akun […]
SUARAGONG.COM – Kabar duka datang dari dunia ekonomi dan politik nasional. Ekonom senior sekaligus mantan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Kwik Kian Gie, meninggal dunia pada usia 90 tahun. Mantan Menko Ekonomi Kwik Kian Gie Meninggal Dunia Informasi mengenai wafatnya Kwik pertama kali disampaikan oleh mantan Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno, melalui unggahan di media […]