Batu, Suaragong – Pemerintah Kota (Pemkot Batu) terus berusaha meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Salah satunya menerapkan E Parkir di Pasar Among Tani, Kota Batu. Pendapatannya ditaksir mencapai Rp 2 miliar per tahun. Apa bisa? Tahap awal di Pasar Induk Among Tani Kota Batu mulai lakukan uji coba menggunakan parkir elektronik atau E-parkir. Tujuan uji coba […]