Lamongan, Suara Gong. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamongan terus berusaha memberikan ruang yang baik bagi para penyandang disabilitas, hal ini disampaikan Bupati Lamongan Yuhronur Efendi saat membuka pelaksanaan Festival Difabel Megilan Jilid 2 Tahun 2023 pada Rabu (26/7/2023), di Halaman Pendopo Lokatantra. Diungkapkan, bahwa Pemkab Lamongan membuka ruang seluas-luasnya bagi setiap lini bagian dari Lamongan yang […]