SUARAGONG.COM – Belakangan ini, semakin banyak generasi Z dan milenial yang memilih untuk membelanjakan uang mereka pada barang-barang mewah. Seperti pakaian desainer dan perjalanan wisata, daripada menabung. Fenomena ini dikenal dengan istilah doom spending. Sebuah kebiasaan berbelanja berlebihan yang dipicu oleh perasaan pesimistis terhadap kondisi ekonomi dan masa depan. Didasari Psimistik: Fenomena Doom Spending Menurut […]
Suaragong.com – Pergeseran preferensi dalam mencari informasi sedang terjadi, terutama di kalangan generasi muda. Jika sebelumnya Google menjadi raja dalam hal pencarian, kini TikTok mulai mengambil alih tahta, khususnya di hati Gen Z. Fenomena ini memunculkan pertanyaan menarik: mengapa generasi yang begitu akrab dengan teknologi digital ini justru lebih memilih platform berbagi video singkat daripada […]
SUARAGONG.COM – Parenting bukan saja mengenai perilaku sehari-hati normatif. Namun lebih jauh lagi orang tua harus mengungkapkan pandangannya. Khususnya mengenai bagaimana membantu anak-anak mereka mencapai kesuksesan finansial. Dalam bukunya yang terbaru, “Increase Your Financial IQ,” Pentingnya pendidikan keuangan sejak dini. bahwa orang tua harus memulai mengajarkan literasi keuangan kepada anak-anak. Yang mana itu harus diajarkan […]