SUARAGONG.COM – Pemerintah Kota Probolinggo lagi-lagi ngasih kabar baik buat warganya. Yap, pasar murah Kota Probolinggo resmi digelar lagi sebagai cara pemerintah buat bantu stabilin harga bahan pokok yang belakangan suka naik-turun kayak mood pas begadang. Event ini berlangsung Senin (1/12/2025) sampai Selasa (2/12/2025), hasil kolaborasi manis antara Pemkot Probolinggo dan Bakorwil V Jember. Lokasinya […]
SUARAGONG.COM – Menjelang Idul Fitri 1446 Hijriyah, harga bahan pokok sering mengalami kenaikan yang cukup signifikan. Untuk memastikan kondisi harga tetap stabil, Bupati Probolinggo, Gus dr. Mohammad Haris, turun langsung ke Pasar Bayeman, Kecamatan Tongas, Kabupaten Probolinggo, pada Kamis, 13 Maret 2025. Dalam sidak ini, Gus Haris didampingi oleh sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait, […]