Malang, Suaragong – “Kenapa Saya Jadi wartawan freelance?” Kenapa saya pilih jadi wartawan? Karena cinta dengan kerja jurnalis. Saya menulis sebanyak mungkin karena ingin terus berkomunikasi dengan rakyat. Rakyat bagi saya bukanlah cuma angka dan nomor. Orang boleh pensiun dari jabatan apapun,tetapi kapan dia harus dari sebutan rakyat? Semua pemangku jabatan sipil dan militer berasal dari rakyat. […]
Malang, Suaragong – Memperingati Hari Pers Nasional (HPN) ke 77 tahun 2023. Jurnalis Polres Malang (JPM) mengadakan Jurnalis Award untuk para Kapolsek terbaik di jajaran Polres Malang. Penghargaan ini terbagi menjadi dua kategori yakni Kapolsek Urban dan Kapolsek Rural. Penghargaan untuk para Kapolsek ini diberikan pada acara puncak tasyakuran Hari Pers Nasional (HPN) di Gedung Sanika Satyawada […]