Malang, Suaragong – Viktor Axelsen, melakukan protes terbuka pada Badminton World Federation, dikarenakan kewajiban membayar denda sekaligus uang prize money dari Indonesia Open, belum diterima. Axelsen, sendiri mengalami cedera saat bertarung di Sudirman Cup, pada pertengahan bulan Mei, sehingga harus menjalani rehabilitasi dan absen pada kejuaraan Malaysia, dan Thailand Open. Axelsen, masuk dalam top commited player yang […]
Malang, Suara Gong. Anthony Sinisuka Ginting, mampu melangkah ke semifinal Indonesia Open 2023. Ini adalah pencapaian terbaiknya sepanjang mengikuti turnamen tersebut. Ginting, sendiri memastikan tiket ke semifinal setelah berhasil mengalahkan saudaranya sendiri, Jonatan Christie, di perempatfinal pada Jumat (16/6/2023), dengan dua set langsung (21-19, 21-16). Ginting, patut bangga dengan hasil ini. Sebab pada Indonesia Open […]