Malang, Suaragong – Timnas U-22 sukses mendulang medali emas di Sea Games 2023 Kamboja. Di final, pertandingan tidak cukup berjalan 90 menit. Sebab anak-anak asuhan Indra Sjafri itu, harus meladeni Thailand, hingga extra time. Tim Garuda Muda, akhirnya membikin keok Thailand U-22 dengan skor akhir 5-2. Partai final yang disajikan di Olympic Stadium, Phnom Penh, Selasa(16/05/2023) menghasilkan […]