Dalam upayanya mengatisipasi adanya kasus sakit atau kematian pada petugas Panitia Pemungutan Kecamatan (PPK), Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) hingga Perlindungan Masyarakat (Linmas), menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 yang akan dilaksanakan pada tanggal 14 Februari 2024, Pj Wali Kota Malang, Wahyu Hidayat menekankan untuk melakukan kolaborasi antar dinas, yaitu Dinas Kesehatan Kota Malang dan Satpol PP kota Malang.
Panitia Pemungutan Suara (PPS) desa/kelurahan se-Kota Batu secara resmi melantik sebanyak 4277 anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Pemilu 2024.
Musim hujan menjadi rawan dan beberapa pohon tumbang karena kondisi maupun curah hujan. Terpantau pohon tumbang di Jalan Mulyorejo - Dau Kabupaten Malang sekitar pukul 19.00. Senin (22/01/2024) malam dan menutupi badan jalan.