SUARAGONG.COM – Serangan militer Israel di Jalur Gaza terus menambah ketegangan yang sudah memuncak, dengan insiden terbaru yang melibatkan pembakaran Rumah Sakit (RS) Indonesia di Beit Lahia. Peristiwa ini tidak hanya memicu kecaman dari pemerintah Indonesia. Tetapi juga menunjukkan dampak besar terhadap layanan kesehatan dan keselamatan warga sipil di wilayah yang telah lama terjebak dalam […]