Suaragong.com – Pemerintah Kabupaten Jember terus memperkuat komitmennya dalam meningkatkan mutu pendidikan dengan melaksanakan pendataan Non-ASN di Aula Dinas Pendidikan pada 18 Januari 2025. Kegiatan ini melibatkan lebih dari seribu Kepala Sekolah dan operator sekolah dari jenjang SD hingga SMP. Bupati Jember, Hendy Siswanto, dalam sambutannya menegaskan pentingnya transparansi dan akurasi data sebagai dasar kebijakan […]
Suaragong.com – Pemerintah Kabupaten Jember, melalui Dinas Pendidikan, melaksanakan kegiatan pendataan Non-ASN di Aula Dinas Pendidikan pada 18 Januari 2025. Kegiatan ini melibatkan seluruh Kepala Satuan Pendidikan Negeri dari jenjang SD hingga SMP, bersama operator sekolah. Acara ini juga dihadiri oleh Bupati Jember, Hendy Siswanto, Pj. Sekda, dan Inspektur. Dalam sambutannya, Bupati Hendy Siswanto menegaskan […]
Suaragong.com – Kementerian Sosial RI, melalui Dinas Sosial Kabupaten Jember, menggelar sosialisasi aplikasi Cek Bansos kepada Lurah, Puskesos, dan Operator DTKS Kelurahan se-Kecamatan Sumbersari pada Rabu, 22 Januari 2025 di Pendopo Kecamatan Sumbersari. Sosialisasi ini bertujuan untuk memperkenalkan aplikasi berbasis digital yang mendukung penyaluran Bantuan Sosial (Bansos) yang lebih tepat sasaran. Aplikasi Cek Bansos hadir […]