SUARAGONG.COM – Penyaluran insentif untuk guru ngaji di Kabupaten Jember terus berjalan. Kali ini giliran Kecamatan Mayang yang kebagian, dengan 28 guru ngaji Desa Sidomukti menerima bantuan pada tahap pertama, Senin (29/9/2025). Penyaluran Insentif Guru Ngaji Kabupaten Jember Kepala Desa Sidomukti, Sunardi Hadi, menyampaikan total ada 68 guru ngaji di desanya yang terdata sebagai penerima. […]
SUARAGONG.COM – Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Jember di bawah kepemimpinan baru Zainollah langsung tancap gas. Pasca terpilih dalam Musyawarah Kabupaten Luar Biasa (Muskablub) pada 24 September 2025, Zainollah mengumumkan kabar gembira: seluruh pegawai PMI Jember bakal menikmati kenaikan gaji pokok sebesar 15 persen mulai September ini. Gaji Pegawai PMI Jember Segera Dinaikkan Pengumuman itu […]