Suaragong.com – Pemerintah Kabupaten Lumajang meluncurkan Road Map atau Peta Jalan Penanggulangan Gangguan Akibat Kekurangan Iodium (GAKI) di CCROOM Kantor Bupati Lumajang, Selasa (5/11/2024). Peluncuran tersebut ditandai dengan penandatanganan komitmen bersama oleh Tim GAKI Kabupaten Lumajang. Peta jalan ini bertujuan untuk menjadi pedoman implementasi program Universal Salt Iodization (USI) yang akan diterapkan di daerah tersebut. […]
Suaragong.com – Politeknik Negeri Malang (Polinema) Kampus Lumajang menggelar Workshop Kurikulum Outcome Based Education (OBE) di Hall Arjuna Gajah Mada Hotel Lumajang, pada Selasa (5/11/2024). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polinema dalam menyesuaikan kurikulum pendidikan tinggi dengan kebutuhan dunia industri, dengan mengacu pada panduan Permendikbudristek Nomor 53 Tahun 2023. Baca Juga : Gaes !!! Polinema […]
Suaragong.com – Pertumbuhan ekonomi Kabupaten Lumajang yang didorong oleh sektor pertanian, yang menyumbang 32% terhadap Produk Domestik Regional Bruto (PDRB), memerlukan dukungan dan perhatian serius terhadap pengelolaan lahan pertanian. Pemerintah Kabupaten Lumajang, melalui program Sertifikat Tanah untuk Rakyat (PTSL), berkomitmen untuk memastikan kepastian hukum terhadap tanah yang dikelola masyarakat. Hal ini disampaikan oleh Pj. Bupati […]
Suaragong.com – Pemerintah Kabupaten Lumajang menggelar workshop Sharing Learning Integrated Area Development (IAD) di Ruang Narrarya Kirana, Kantor Bupati Lumajang, pada Senin (04/11/2024). Kegiatan ini dihadiri oleh perwakilan dari Pemerintah Kabupaten Garut dan Kabupaten Madiun, dengan tujuan untuk meningkatkan kapasitas pengambil kebijakan dalam bidang perhutanan sosial. Baca Juga : Gaes !!! Menteri Kehutanan Kunjungi Lumajang: Tinjau […]