Suaragong.com – Pj. Bupati Lumajang, Indah Wahyuni, mengucapkan terima kasih kepada seluruh anggota DPRD Kabupaten Lumajang atas dedikasi dan kerjasamanya dalam membahas Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) yang telah selesai tepat waktu. Hal tersebut disampaikan dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Lumajang yang berlangsung pada Selasa (3/12/2024), yang dipimpin oleh Wakil Ketua III DPRD, H. Sudi. Dalam […]
Suaragong.com – Pada Minggu, 15 Desember 2024, Kabupaten Lumajang akan merayakan Hari Jadi yang ke-769. Sebagai pembuka rangkaian acara, Pemerintah Kabupaten Lumajang menggelar Kick Off yang diresmikan oleh Penjabat (Pj.) Bupati Lumajang, Indah Wahyuni, pada Senin (2/12/2024) di halaman Kantor Bupati Lumajang. Acara tersebut berlangsung meriah dan menarik perhatian masyarakat setempat. Kick Off Hari Jadi […]
Suaragong.com – TNI Angkatan Udara (AU) melaksanakan Fire Power Demo dalam rangka Latihan Angkasa Yudha 2024 di Air Weapon Range (AWR) Pandanwangi, Kecamatan Tempeh, Kabupaten Lumajang, Selasa (3/12/2024). Latihan ini bertujuan untuk mendemonstrasikan keterpaduan satuan-satuan TNI AU dalam mengoperasikan dan menerapkan Doktrin Operasi Udara, serta menunjukkan profesionalisme dan daya gempur udara TNI AU. Dalam Fire […]