SUARAGONG.COM – Karateka asal Jombang kembali mengharumkan nama daerah dan Indonesia di ajang internasional maupun nasional. Pada kejuaraan ”The 23rd Asian Cadet, Junior & U21 Karate Championships” yang digelar di Shaozhou Sports Center Gymnasium, Shaoguan, Guangdong, China, 5–7 September 2024, tim kata (seni) beregu putra Indonesia berhasil menembus 16 besar. Tim ini diperkuat oleh tiga […]
SUARAGONG.COM – Prestasi atlet Jombang kembali mengukir kebanggaan dalam ajang Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) tingkat Provinsi Jawa Timur. Dalam kompetisi yang digelar di Surabaya pada 15–17 Juli 2025, dua atlet cilik asal Jombang berhasil menyabet juara pertama dari cabang olahraga karate. Dua atlet tersebut adalah Ghea Qumairah Prameswari Sekar Kinanthi dari SDN Kepanjen 2, […]
Sebanyak 1396 atlet karate dari usia dini hingga mahasiswa se-Jawa Timur (Jatim) mengikuti Jatim Open Piala Kemenpora 2024 di Gedung Olahraga (GOR) Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jumat (1/3/2024).