Suaragong.com – Kebijakan Perum Bulog yang lebih memprioritaskan penyerapan beras daripada gabah berpotensi merugikan petani. Ketua Umum Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA), Yadi Sofyan Noor. Ia mengungkapkan bahwa keputusan Bulog untuk membeli beras langsung, bukannya gabah, membuat petani menjual gabah dengan harga murah kepada tengkulak. Hal ini mengakibatkan petani kehilangan kesempatan untuk mendapatkan harga yang […]
MALANG, SUARAGONG.COM – Dalam rangka mengantisipasi pelaku usaha yang beroperasi tanpa mematuhi ketentuan yang berlaku, pemerintah kini semakin memperketat pengawasan terhadap izin operasional tempat usaha. Kebijakan ini bertujuan untuk menertibkan usaha-usaha yang selama ini belum sepenuhnya memenuhi kewajiban perizinan dan regulasi yang ada. Pemerintah Perketat Pengawasan Izin Operasional Tempat Usaha Sering kali, pelaku usaha setelah […]
SUARAGONG.COM – Tepat Hari ini, salah satu Program unggulan dari Presiden RI, Prabowo Subianto dimulai, 6 Januari 2025. Program Makan Bergizi Gratis (MBG) menjadi momen bersejarah bagi negara indonesia. Melihat betapa masif dan sigapnya komitmen presiden dan para jajarannya untuk memnuhu seluruh asupan gizi anak peneru bangsa. Program ini memang dirancang untuk memberikan akses makanan […]