SUARAGONG.COM – Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) saat ini tengah menginvestigasi dugaan serangan siber dari seorang HACKER yang berdampak pada kebocoran data internal para pegawai. Direktur Jenderal Pengawasan Ruang Digital Kemkomdigi, Alexander Sabar, mengonfirmasi bahwa upaya peretasan telah terdeteksi di Pusat Data dan Sarana Informatika (PDSI) Komdigi. Diserang Hacker: Komdigi Selidiki Dugaan Data Bocor Pegawainya […]