SUARAGONG.COM – Di Momen Libur Panjang Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024 memicu lonjakan kunjungan wisata ke kawasan Gunung Bromo, Jawa Timur. Terpantau lautan wisatawan, baik domestik maupun mancanegara, memadati lokasi. Hingga menimbulkan kemacetan panjang di jalanan menuju spot populer seperti sunrise point. Kemacetan terlihat sejak dini hari hingga siang, sebagaimana terekam dalam sejumlah video […]
Balikpapan, Suaragong – Saat ini Presiden Republik Indonesia Joko Wiodo (Jokowi) mulai mengarahkan dan menekankan Jajarannya untuk membangun rancangan pengembangan Kota Masa Depan. Meninjau pada Publikasi Pers Kementerian, dalam prediksinya, akan ada 70 persen pendudukn indonesia yang akan tinggal di kota pada tahun 2045 mendatang. Atas dasar itu pula presiden Jokowi khawatir akan beban kota […]