Suaragong.com – Presiden terpilih Prabowo Subianto telah mengundang sejumlah tokoh ke kediamannya di Kertanegara, Jakarta, sebagai bagian dari proses pemilihan calon menteri untuk kabinet mendatang. Dengan tujuan mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia hingga 8%, Prabowo memprioritaskan pengisian posisi-posisi strategis, terutama yang berhubungan dengan ekonomi. Sejak pertemuan pertama, berbagai figur, termasuk pejabat petahana dan akademisi, diundang untuk membahas […]
SUARAGONG.COM – Kementerian Indonesia Bakal Jadi Gemuk?. Katanya gaes. Presiden terpilih Prabowo Subianto dikabarkan tengah mempertimbangkan pembentukan 44 kementerian dalam kabinetnya. Gagasan untuk membentuk “kabinet gemuk” ini diharapkan dapat mendukung percepatan realisasi program-program. Sebagaimana yang telah dijanjikan selama kampanye Prabowo bersama wakilnya, Gibran Rakabuming Raka. “Kabinet Gemuk”: 44 Kementerian Mendatang Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil […]
SUARAGONG.COM – Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI) baru-baru ini merilis data terbaru mengenai penyebaran Monkeypox atau Mpox di Indonesia. Hingga 17 Agustus 2024, tercatat 88 kasus konfirmasi Mpox tersebar di berbagai wilayah di Tanah Air. Dari jumlah tersebut, mayoritas kasus berada di DKI Jakarta dengan total 59 kasus, sementara wilayah lain seperti Jawa Barat […]