SUARAGONG.COM – Pemutusan Hubungan Kerja kini melonjak naik. Hal ini menjadi kekhawatiran dari Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker), Immanuel Ebenezer. Wamenaker menyampaikan, peningkatan gelombang PHK di Indonesia hingga Desember 2024 tercatat mencapai 80.000 orang. Data ini berdasarkan Satudata Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker). 80.000 Orang Terkena Gelombang PHK: Wamenker Siapkan Skema Perlindungan “Belum lama ini, kami diskusi dengan […]
SUARAGONG.COM – Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mengungkapkan bahwa hingga Oktober 2024, sebanyak 63.947 pekerja di seluruh Indonesia terdampak pemutusan hubungan kerja (PHK). Data ini dihimpun dari laporan 34 provinsi, mencerminkan situasi pasar tenaga kerja yang penuh tantangan di tengah tekanan ekonomi global dan domestik. DKI Jakarta di Peringkat 1 Terbanyak Dari total korban, DKI Jakarta mencatatkan […]
Jakarta, Suaragong – Semenjak 18 April 2024 Posko Tunjangan Hari Raya atau THR telah resmi ditutup. Pada Posko THR Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) tersebut mengungkapkan bahwa aduan terkait THR pada tahun ini mengalami penurunan. Berdasar Data Posko THR sebanyak 1.539 aduan THR dengan jumlah perusahaan sebanyak 965 perusahaan. Dimana hal tersebut lebih banyak dari tahun sebelumnya […]