Malang, Suaragong – Bruntusan adalah masalah kulit yang sering kali mengganggu kepercayaan diri. Masalah ini ditandai dengan munculnya bintik-bintik kecil yang membuat tekstur kulit menjadi tidak rata. Untuk mengatasi masalah kulit wajah ini, penting untuk memiliki rutinitas perawatan kulit yang tepat. Berikut adalah langkah-langkah dasar skincare yang bisa membantu mengatasi masalah ini: Cleansing Langkah pertama dalam rutinitas […]
Malang, Suaragong – Serum merupakan salah satu skincare yang kaya akan bahan aktif dan konsentrasi tinggi, dirancang untuk membantu mengatasi masalah khusus pada kulit, terutama wajah. Namun, penggunaan serum yang tepat adalah kunci untuk meraih hasil yang optimal. Berikut adalah langkah-langkah cara pakai serum dengan benar: Pilih serum yang sesuai dengan kebutuhan kulit Sebelum memulai perawatan, penting […]