SUARAGONG.COM – Tahun baru, strategi baru. Desa Sumbercenteng, Kecamatan Kotaanyar, Kabupaten Probolinggo, membuka 2026 dengan langkah yang cukup relate dan realistis: nguatkan ketahanan pangan lewat ayam petelur. Desa Sumbercenteng Kabupaten Probolinggo tancap gas di 2026 lewat program ayam petelur untuk ketahanan pangan dan peningkatan PADes. Awali 2026 dengan Telur Lokal: Desa Sumbercenteng Gaspol Ketahanan Pangan […]
SUARAGONG.COM – Upaya memperkuat ketahanan pangan terus dilakukan Pemerintah Kabupaten Probolinggo. Sebanyak 192 warga Kelurahan Sidomukti, Kecamatan Kraksaan, menerima bantuan pangan dari Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Kabupaten Probolinggo, Kamis (18/12/2025). Perkuat Ketahanan Pangan, 192 Masyarakat Sidomukti Terima Bantuan Pemerintah Penyaluran bantuan dilaksanakan di Kantor Kelurahan Sidomukti sebagai bagian dari program pemerintah dalam memenuhi kebutuhan dasar […]
SUARAGONG.COM – Dalam rangka mendukung program Ketahanan Pangan Nasional (Hanpangan) yang menjadi salah satu fokus pembinaan teritorial TNI AD, personel Koramil 0823-01/Kota Situbondo terus aktif turun ke lapangan membantu para petani. Semangat Hanpangan, Babinsa Situbondo Turun ke Sawah Dipimpin oleh Bati Tuud Pelda Sudarmana, mereka melaksanakan pendampingan proses tanam padi di Kelurahan Dawuhan, Kecamatan Situbondo […]