SITUBONDO, SUARAGONG.COM – UMK Situbondo Tahun 2026 resmi disosialisasikan oleh Dinas Ketenagakerjaan Kabupaten Situbondo. Kegiatan ini digelar menyusul terbitnya Surat Keputusan Gubernur Jawa Timur Nomor 100.3.3.1/937/013/2025 tentang Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) se-Jawa Timur Tahun 2026. Acara sosialisasi berlangsung di Aula Kantor Disnaker Situbondo, Selasa (30/12/2025), dan diikuti oleh pimpinan serta perwakilan perusahaan di wilayah Situbondo. […]
SUARAGONG.COM – Pemerintah Kabupaten Situbondo terus memperluas perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan bagi masyarakat pekerja. Selain buruh tani tembakau dan pekerja rentan, Pemkab Situbondo juga berupaya agar para nelayan dapat tercover BPJS Ketenagakerjaan melalui anggaran Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) Tahun 2026. Hal tersebut disampaikan Wakil Bupati Situbondo Hj. Ulfiyah saat penyerahan kartu kepesertaan […]
SUARAGONG.COM – Kepala Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Pasuruan, Kota Pasuruan, Kabupaten Probolinggo, bersama Kepala BPJS Ketenagakerjaan Pasuruan dan Probolinggo melakukan studi banding ke Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Jombang pada Selasa (16/9/2025). Disnaker Pasuruan dan Probolinggo Studi Banding ke Jombang Bahas Jaminan Ketenagakerjaan Kegiatan ini difokuskan pada sharing pengalaman terkait penyelenggaraan jaminan ketenagakerjaan, khususnya program yang […]