SUARAGONG.COM – Pendidikan merupakan kunci penting bagi masa depan bangsa, dan pemerintah Indonesia terus mengupayakan pembaruan dalam sistem pendidikan dengan menyediakan anggaran yang cukup besar untuk mendukung berbagai program pendidikan. Melansir dari Media Keuangan Kementerian Keuangan (Kemenku). Hingga Oktober 2024, anggaran pendidikan telah terealisasi sebesar Rp463,1 triliun. Atau sekitar 69,6% dari pagu yang ditetapkan. Anggaran […]