Suaragong.com – Kripto semakin populer sebagai alternatif investasi, tak terkecuali untuk dana pensiun. Bitcoin yang pertama kali muncul pada 2009 telah membuka jalan bagi banyak varian lain seperti Ethereum dan Ripple. Banyak yang mulai melirik kripto karena potensi keuntungan tinggi dan sifatnya yang bisa mendiversifikasi portofolio investasi. Kripto memiliki keuntungan berupa potensi keuntungan yang luar […]
Suaragong.com – Pada tanggal 3 Januari 2009, dunia pertama kali diperkenalkan pada Bitcoin, mata uang digital yang revolusioner. 16 tahun yang lalu, sebuah teknologi baru yang mengubah dunia finansial diluncurkan oleh seorang insinyur misterius yang dikenal dengan nama samaran ‘Satoshi Nakamoto’. Namun, seiring dengan perkembangan Bitcoin, identitas asli di balik nama tersebut tetap menjadi teka-teki […]
Suaragong.com – Kemenangan Donald Trump dalam Pemilihan Presiden Amerika Serikat (Pilpres AS) 2024 memberikan sentimen positif yang signifikan terhadap pasar kripto. Harga Bitcoin (BTC) melonjak mencapai rekor tertinggi baru di angka 76.000 dolar AS (sekitar Rp1,2 miliar), mencerminkan optimisme besar para investor terhadap masa depan aset digital tersebut. Baca Juga : Gaes !!! Kontribusi Kripto: Exchange […]